Perawatan Jaket Cold Storage yang baik dan teratur akan memperpanjang usia pemakaian. Lakukan Pencucian 1 kali seminggu apabila pemakaian rutin setiap hari. Apabila pemakaiaan sekali sekali / tidak rutin, pencucian bisa dilakukan 1 kali dalam 2 minggu – 4 minggu. Balikkan sisi luar Jaket Cold Storage kedalam ketika hendak mencuci. Pisahkan dengan cucian yang lain. […]